STEEL FABRICATION
Fabrikasi logam adalah suatu proses produksi logam yang meliputi antara lain rekayasa, pemotongan, pembentukan, penyambungan, perakitan atau pengerjaan akhir. Dalam istilah industri kegiatan ini mengacu pada struktur bangunan logam dengan tahapan pemotongan, pembengkokan, dan juga perakitan